PELATIHAN INOVASI PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA

administator 12 Agustus 2019 17:24:14 WIB

 Dalam rangka pelaksanaan Progam Inovasi Desa di kabupaten Trenggalek Tahun 2019. Tim Inovasi Kabupaten (TIK) dan Tim Pelaksana Inovasi desa (TPID) melaksanakan Kegiatan Pelatihan Inovasi Pengembangan Sumber Daya Manusia. Desa Kayen Salah satu Peserta Dalam Pelatihan Inovasi Pengembangan sumber Daya Manusia. Pelatihan ini dilaksanakan 3 Hari Mulai Hari Rabu s/d Jumat tanggal 07 s/d 09 agustus 2019 Bertempat Dihotel Hayam Wuruk Kabupaten Trenggalek.  Pesertanya  Dari  5 Kecamatan Yaitu Kecamatan Trenggalek, Bendungan, Tugu, Karangan Dan suruh Yang meliputi Kaur perencanaan, 1(Satu) Orang Kader Pembangunan Manusia, 1(Satu) Orang Pendamping Lokal Desa dan 1(satu) orang TPID Bidang PSDM.

Pelatihan ini bertujuan untuk  :

  1. membangun komitmen desa untuk mengembangkan kegiatan konvergensi Pencegahan Stunting.
  2. Menyiapkan desa untuk dapat mengelola kegiatan konvergensi pencegahan stunting.
  3. Menyiapkan Desa agar dapat melaporkan Kegiatan  Konvergensi  Pencegahan Stunting.

Dengan adanya   Pelatihan  Inovasi Pengembangan Sumber  Daya  manusia diharapkan  dapat  Terbentuk KPM (Kader Pembangunan  Manusia) pada setiap Desa sebagai prioritas Pencegahan Stunting Utamanya Melalui Pemantauan Sasaran Rumah Tangga 1000 HPK ( Hari Pertama kehidupan).

Komentar atas PELATIHAN INOVASI PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi KAYEN

tampilkan dalam peta lebih besar